Usai Melaksanakan Sholat Jum’at, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Komsos Dengan Warga Binaan

    Usai Melaksanakan Sholat Jum’at, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Komsos Dengan Warga Binaan

    TUBAN, – Serda Adi Tyastomo Babinsa Koramil 08/ Widang Kodim 0811 Tuban, usai ibadah Sholat Jum’at, Babinsa melaksanakan Komsos bersama warga binaan, Tokoh agama dan tokoh masyarakat di Masjid Baitur Rohim di Desa Widang, Kec, Widang Kabupaten Tuban, Jum’at (05/5/2023).

    Ustadz Abd. Kamali menyampaikan ceramahnya bahwa perbuatan iri dan dengki kepada sesama itu merupakan contoh sifat yang di larang Nabi Muhammad SAW, dan saya mengajak kepada para jamaah untuk selalu berbuat baik kepada sesama dan selalu menyelesaikan segala permasalahan dengan cara melalui dialog/diskusi.

    “Karena dengam berdialog insyallah semua permasalahan akan dapat dengan mudah diselesaikan, ” Tuturnya.

    Usai melaksanakan sholat Jum’at, Babinsa Serda Adi Tyastomo mengatakan, sebagai babinsa ini merupakan ajang komunikasi serta mempererat tali silaturohim kepada warga binaan khususnya kepada tokoh agama dan tokoh masyarakat.

    “Karena TNI harus selalunada dihati rakyat untuk selalu tahu permasalahan yang ada di desa binaannya, ” Ucap Babinsa. ( Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Gus Aflakha Mangkunegara Bersholawat Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Sinergitas, Danramil Dan Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan, Menjadi Tuan Rumah di Ladang Sendiri!

    Ikuti Kami