Karya Bakti Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Bersama Masyarakat Bersihkan Tempat Pemakaman Umum

    Karya Bakti Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Bersama Masyarakat Bersihkan Tempat Pemakaman Umum

    TUBAN, – Karya bakti Babinsa Koramil 12 Bancar Kodim 0811 Tuban dibawah pimpinan Batuud Peltu Sonhaji bersama warga masyarakat desa Sembungin melaksanakan kerja bakti pembersihan Tempat Pemakaman Umum (TPU) didesa Sembungin Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, Kamis (03/8/2023).

    Kerja bakti dengan sasaran pembersihan Tempat Pemakaman Umum (TPU) didesa Sembungin tersebut rutin dilakukan setiap datangnya usia bulan Muharram (Suro) yang melibatkan seluruh perangkat desa dan warga masyarakat desa Sembungin. Adapun sasaran kerja bakti ini adalah pembersihan semak semak, rumput dan jalan menuju makam.

    Dikatakan oleh Serda Dodi selaku Babinsa Sembungin bahwa dengan dilakukannya pembersihan diseluruh area makam ini diharapkan warga yang nantinya akan melaksanakan ziarah ke makam dapat melangkah dengan leluasa dan merasa nyaman.

    “Diharapkan warga akan merasa nyaman saat melaksakan ziarah dengan kondisi makam yg bersih, ” Ucap Babinsa.

    Dikesempatan lain Batuud Peltu Sonhaji yang merupakan Abituren Bintara PK-V mengatakan bahwa kegiatan rutin ini, Koramil 0811/12 Bancar sebagai satuan Teritorial diwilayah Bancar ikut membantu berpartisipasi dalam kegiatan kerja bakti ini, karena TNI merupakan bagian dari masyarakat, TNI Manunggal bersama rakyat dan TNI bekerja bersama rakyat.

    “Kebersamaan dengan seluruh komponen masyarakat untuk peduli akan kebersihan lingkungan harus tetap dijaga bersama, untuk membangun masyarakat dalam menumbuhkan semangat gotong royong, ” Ujar Batuud Koramil 0811/12 Bancar Peltu Sonhaji.

    Sementara Kepala Desa Sembungin Bpk. Sipnanto yang didampingi sejumlah perangkat desa yang hadir memimpin langsung warganya menerangkan bahwa, dengan adanya kegiatan seperti ini, masyarakat akan lebih peduli tentang pentingnya gotong-royong dalam menjaga kebersihan lingkungan dan menjaga tradisi kearifan lokal.

    “Ini bentuk rasa hormat untuk menghargai jasa para leluhur yang telah meninggal dunia, ” Terang Bpk. Kades.

    Suryanto (43Th) Warga desa setempat mengatakan, saya mewakili warga tidak lupa ucapan terima kasih dan penghargaan yang luar biasa kepada TNI dari Koramil Bancar telah hadir dan turut melaksanakan kegiatan kerja bakti ini bersama membantu warga.

    “Semoga TNI semakin jaya dan semakin dicintai oleh rakyak, ” ungkapnya.(Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Meriahkan Hari Kemerdekaan Ke-78, Danramil...

    Artikel Berikutnya

    28 Tahun Pengabdian Akpol 95 Patria Tama...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Antisipasi Varian Omicron, Polres Tuban Bersama Instansi Terkait Gelar Vaksinasi On The Spot
    Konferensi Pers Curat Ban Mobil, Wakapolres Tuban: Pelaku Hanya Butuh Waktu 2 Menit Untuk Melepas Satu Ban
    Karya Bakti Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Bersama Masyarakat Bersihkan Tempat Pemakaman Umum
    Cegah Peredaran Narkoba, Petugas Gabungan Polres Tuban Razia Tempat Hiburan Malam
    Ciptakan Lingkungan sekolah yang berkolaboratif, TK Ngudi Utomo Dan KB Kartika Kencana Ngadipuro Datangi Markas Koramil 0811/08 Widang
    Tingkatkan Kerjasama Bersama Elemen, Kodim 0811 Tuban Gelar Latihan Lapang Hadapi Bencana Alam Banjir
    Kodim 0811 Tuban Gelar Shalat Idul Adha dan Potong Hewan Qurban Tahun 2023
    Category: KODIM 0811/ TUBAN Jaga Postur Tubuh Agar Tetap Ideal, Anggota Kodim 0811/Tuban Olahraga Angkat Barbel
    Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Jegulo Berikan Materi Pelatihan Pembinaan Linmas Di Wilayah Koramil 0811/07 Soko
    Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Bantu Evakuasi Mayat di Kawasan Hutan Bonguloh Petak 51 KRPH Trembul Tuban

    Ikuti Kami